Lowongan Pustakawan di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) YPPI Rembang Jawa Tengah


Tanggal 15 Januari 2000 bertepatan dengan 8 Syawal 1420 H didirikan Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi ‘YPPI’ disingkat STIE ‘YPPI’ di Rembang dengan dua program studi, yaitu Manajemen jenjang S1 dan Manajemen Industri jenjang D3.

Saat ini STIE YPPI Rembang memiliki 751 orang mahasiswa, terbagi dalam program studi Manajemen dan Akuntansi.



INFORMASI LOWONGAN PUSTAKAWAN REMBANG JAWA TENGAH 2021


WE ARE HIRING NOW!


  • PUSTAKAWAN


Kriteria:

  • Pria/Wanita (Max 30th)
  • Pend. min. D3 Perpustakaan, S1 Ilmu Perpustakaan lebih diutamakan
  • Bisa mengoperasikan Senayan Library Management Systems (SLiMS)
  • Bisa melakukan proses pengolahan bahan Pustaka (Klasifikasi dan Katalogisasi)
  • Mampu mengoperasikan Ms. Office
  • Berkepribadian baik, ramah, dan tekun


PENDAFTARAN PALING LAMBAT

  • 20 Desember 2021


Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPPI

  • Alamat : Jl. Raya Rembang-Pamotan KM. 4 Rembang (Clangapan Rembang) Jawa Tengah
  • Telepon/Fax : (0295) 6999-002
  • SMS : 085-38-5577-444
  • WA : 0858-4636-7976
  • IG : @info_stieyppi
  • Web : www.stie-yppi.ac.id



Yukkk lamar yukkk!!! 



***
Yukk kasih dukungan ke Pustakawan Jogja untuk bisa terus menulis dan mengupdate informasi di blog ini (KLIK UNTUK KASIH DUKUNGAN



Post a Comment

0 Comments