Al-Muhajirin Islamic Boarding School adalah lembaga pendidikan Islam yang telah berdiri sejak tahun 1993. Pembelajaran dilakukan dengan mengintegrasikan kurikulum pesantren berbasis kitab kuning dan bahasa dengan kurikulum sekolah berbasis standar nasional. Semua santri diwajibkan tinggal di asrama dengan program pembinaan berupa pembiasaan shalat berjamaah, shalat dhuha, puasa sunnah, dzikir pagi dan sore, kajian kitab kuning, percakapan bahasa Arab dan Inggris, tahsin dan tahfidz al-Qur'an.
Saat ini Yayasan AL-MUHAJIRIN Purwakarta tengah membutuhkan banyak tenaga pendidik dan kependidikan. Mulai dari Guru Tahfidz, Guru PAUD, Guru PGSD/PGMI, Guru TKA 1, Guru B. Indonesia, Guru Tahsin Al Qur'an, Guru B. Arab, Guru PKN, Guru IPA, Guru IPS, Guru MTK, Guru PJOK, Guru Seni, Guru Kitab, Staff TU, Desain Grafis, Qori, dan PUSTAKAWAN.
Yok simak informasi nyaaa...
INFORMASI LOWONGAN PUSTAKAWAN PURWAKARTA JAWA BARAT
Kesempatan Emas Untuk Bergabung bersama Pondok Pesantren Al-Muhajirin Purwakarta
LOWONGAN KERJA PURWAKARTA
YAYASAN AL-MUHAJIRIN PURWAKARTA
Dibutuhkan tenaga pendidik dan kependidikan untuk ditempatkan sebagai :
PUSTAKAWAN
Dengan kualifikasi sebagai berikut ini :
- Pendidikan S1 Perpustakaan
(Untuk formasi yang lain, silahkan cermati gambar pengumuman di bawah ini)
Pelaksanaan Tes Hari Selasa 21 April 2020 Pukul 09.00 WIB
Materi Tes
- Microteaching
- Baca Al-Qur'an
- Microsoft Word & Excel
- Wawancara
- Tes Tulis
Contact Person:
- Deden Saepudin 0817-42-1983
Kirimkan Surat Lamaran Anda dengan mencantumkan Kode Posisi yang dipilih Ke :
Yth. Ketua Yayasan Al-Muhajirin Purwakarta
d/a Pondok Pesantren Al-Muhajirin
Jl. Veteran No.155 Gg Kenanga 2 Kebon Kolot Nagri Kaler Purwakarta 41115
Semoga bermanfaat yaaa... SEGERA dilamar.
Sumber informasi : Heru Kurniawan tertanggal 24 Maret 2020
1 Comments
Numpang promo ya gan
ReplyDeletekami dari agen judi terpercaya, 100% tanpa robot, dengan bonus rollingan 0.3% dan refferal 10% segera di coba keberuntungan agan bersama dengan kami
ditunggu ya di dewapk^^^ ;) ;) :*